perpustakaan
tunas bangsa desa ploso

Perpustakaan menyimpan energi yang memicu imajinasi. Perpustakaan membuka jendela ke dunia dan menginspirasi kita untuk mengeksplorasi dan mencapai, dan berkontribusi untuk meningkatkan kualitas hidup kita.

tentang kami

Perpustakaan Tunas Bangsa Desa Ploso didirikan pada tahun 2015 dengan semangat untuk mencerdaskan masyarakat desa dan menumbuhkan budaya membaca. Sejak awal berdiri, perpustakaan ini telah menjadi tempat favorit bagi anak-anak, remaja, dan orang dewasa di desa Ploso untuk mencari informasi, pengetahuan, dan hiburan melalui buku-buku yang tersedia. Pada Tahun 2019 Perpustakaan Tunas Bangsa telah mengikuti Program Tranformasi Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial yang di canangkan oleh Perpustakaan Nasional Republik Indonesia. 

Menjadi Pusat Informasi Dan Mampu Menumbuhkan Budaya Literasi Di Masyarakat Untuk Menghadapi Tantangan Era Digital

  1. Menyediakan koleksi perpustakaan cetak maupun non cetak yang informatif
  2. Mengembangkan perpustakaan desa berbasis teknologi informasi
  3. Meningkatkan minat baca dan minat kunjung perpustakaan sejak dini
  4. Meningkatkan peran serta masyarakat dalam pengembangan dan pemberdayaan perpustakaan desa
  5. Menggalakan kegiatan-kegiatan literasi besama masyarakat
  6. Memberikan pelayanan prima kepada pemustaka
  7. Meciptakan suasana perpustakaan yang aman, nyaman dan kondusif
  1. Layanan Baca  di tempat
  2. Layanan Sirkulasi
  3. Layanan referensi
  4. Layanan OPAC (Pencarian informasi)
  5. Layanan anak
  6. Layanan Literasi (inklusi sosial )
  7. Layanan Digital Pemustaka
  8. Layanan Pojok baca
  9. Layanan taman baca
  10. Pustaka Mudeng
  11. Layanan silang layan

2.752

KOLEKSI CETAK

101

E-BOOK

12

KOLEKSI REFRENSI

15

AUDIO VISUAL

berita terbaru

 Kita seharusnya tidak mengajarkan buku-buku yang bagus akan tetapi kita harus mengajarkan cinta membaca.

MENYONGSONG ACARA KIRAB BUDAYA DAN AGENDA PHBN BULAN AGUSTUS, DESA PLOSO ADAKAN PELATIHAN PEMBUATAN KOSTUM KARNIVAL

BERITA PEMERINTAH DesA Ploso MENYONGSONG ACARA KIRAB BUDAYA DAN AGENDA PHBN BULAN AGUSTUS, DESA PLOSO ADAKAN PELATIHAN PEMBUATAN KOSTUM KARNIVAL

PENYALURAN PROGRAM BANTUAN LANGSUNG TUNAI DESA PLOSO

BERITA PEMERINTAH DesA Ploso PENYALURAN PROGRAM BANTUAN LANGSUNG TUNAI DESA PLOSO Previous Next Ploso, 15 Maret 2024 – Pada hari Jumat telah

PARTISIPASI PPKBD DESA PLOSO DALAM GIAT SAFARI KB RUTIN PLKB SELOPURO

BERITA PEMERINTAH DesA Ploso PARTISIPASI PPKBD DESA PLOSO DALAM GIAT SAFARI KB OLEH PLKB KECAMATAN SELOPURO Previous Next Ploso, Februari 2024

integrated librari system

Perpustakaan Tunas Bangsa Desa Ploso untuk memudahkan dan meningkatkan layanan perpustakaan kita menggunakan INLIS Lite yang disediakan oleh Perpustakaan Nasional RI

ALAMAT

Jalan Raya Ahmad Yani No. 02 Desa Ploso

Jam Layanan

Pagi 08.00 -14.00 Malam 17.00-21.00
Senin – Jum’at

Kontak

E-mail : perpustakaandesaploso@gmail.com